Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2023

Sarasehan Kader "Pengenalan PMKK Kopma Dewantara"

Gambar
SARASEHAN "Pengenalan PMKK Kopma Dewantara" Pada tanggal 22 Februari 2023, Koperasi Mahasiswa Dewantara Universitas PGRI Semarang melaksanakan sarasehan kepada kader yang bertujuan memberikan ilmu baru dan wawasan kepada kader serta menjalin tali silahturahmi antar pengurus dan kader.  Sarasehan tersebut dilaksanakan secara luring atau offline di Gedung B lantai 5 ruang 508 dengan tema “Pengenalan PMKK (Pendidikan Menengah Kader Koperasi) Kopma Dewantara" – Apa itu Pendidikan Menengah?? “Pendidikan menengah merupakan pendidikan dan pelatihan yang diberikan dalam bentuk materi maupun praktik kepada peserta setelah mengikuti pendidikan dasar, sehingga terdapat keterkaitan antara pendidikan dasar dan pendidkan menengah. Pendidikan ini biasa dilaksanakan dalam suatu institusi atau organisasi untuk meningkatkan pengetahuan, kemampuan, kualitas dan kapasitas peserta dalam menunjang pertumbuhan dan perkembangan organisasi". – Apa itu Pendidikan Menengah di Kopma Dewantara ...

Upgrading & Rapat Kerja Kopma Dewantara

Gambar
Hallo Kopmania! Pada hari Sabtu-Minggu, 11-12 Februari 2023 telah melaksanakan Upgrading & Rapat Kerja Koperasi Mahasiswa Dewantara Universitas PGRI Semarang dengan tema “Optimalisasi Kinerja Pengurus Dalam Menumbuhkan Rasa Tanggung Jawab Melalui Upgrading & Rakar.” Pada kegiatan ini, Kopma Dewantara UPGRIS melakukan Upgrading dengan materi-materi tentang keorganisasian dan perkoperasian. Upgrading dilaksanakan di GD 412-413 mulai pukul 08.00-selesai. Kegiatan ini diisi oleh dua pemateri yang luarbiasa dan alumni ketua kopma dewantara. Dan diisi oleh dua MC yang super keren yaitu Mas Fajar Rahmat Jaelani dan Mbak Citra Amelia. Pemateri yang pertama oleh Bapak Muhamad Syafiq Naim,S.Pd. dengan tema Perkoperasian. Pemateri yang kedua oleh Bapak Imam Sukmajaya,S.Pd. dengan tema Keorganisasian. Acara selanjutnya yaitu Rapat Kerja Kopma Dewantara UPGRIS yang dilaksanakan mulai pukul 16.00 di Aula Pondok Pesantren Al Istiqomah Klipang. Kegiatan ini merupakan pemaparan program-program ...

Sarasehan “Stakeholder Kopma Dewantara”

Gambar
Pada tanggal 8 Februari 2023, Koperasi Mahasiswa Dewantara Universitas PGRI Semarang melaksanakan sarasehan kepada kader yang bertujuan memberikan ilmu baru dan wawasan kepada kader serta menjalin tali silahturajmi antar pengurus dan kader.  Sarasehan tersebut dilaksanakan secara daring melalui Google Meet dengan tema “Stakeholder Kopma Dewantara” - Apa itu Stakeholder?? “Stakeholder merupakan kelompok atai individu yang dapat mempengaruhi dan atau dipengaruhi oleh suatu pencapaian tertentu, jika kita lihat dari artinya stakeholder sendiri dapat disimpulkan bahwa pihak yang berkepentingan dalam organisasi dan mempengaruhi kinerja dan kelangsungan organisasi.” Menurut Freeman - Jenis Stakeholder ada dua, diantaranya : Internal dan Eksternal 1. Internal sendiri mencangkup pengurus kopma, karyawan, dan anggota kopma 2. Eksternal sendiri mencangkup pelanggan D’Mart, kampus, dinas koperasi, sales, indogrosir, dan kopma lainnya - Peran serta Tugas Stakeholder diantaranya : 1. Mengarahkan...

RAT (TUTUP BUKU TAHUN 2022)

Gambar
 RAT KOPMA DEWANTARA TUTUP BUKU TAHUN 2022 Sabtu, 28 Januari 2023, Kopma Dewantara Universitas PGRI Semarang telah melaksanakan RAT Kopma Dewantara Tutup Buku Tahun 2022 atau RAT Kopma Dewantara ke-XXXVIII dengan tema “Optimalisasi Kinerja Pengurus Menuju Kopma Dewantara yang Profesional, Responsif, dan Inovatif”. Sebagai koperasi yang berjalan dengan sehat, Kopma Dewantara wajib menyelenggarakan RAT sebagai bagian dalam berproses dalam mengukur serta mengevaluasi pencapaian selama 1 periode. RAT  Kopma Dewantara ke-XXXVIII ini berlangsung secara luring di kampus utama gedung B lantai 506–508 yang dihadiri oleh Pembina UKM Kopma Dewantara, Dinas Koperasi UKM Kota Semarang, perwakilan tiga Lembaga Tinggi (BEM Universitas, LKM dan DPM) Universitas PGRI lSemarang, perwakilan Ormawa dan Lemawa Universitas PGRI Semarang, perwakilan dari kopma lain, para alumni Kopma Dewantara, serta kader Kopma Dewantara. RAT Kopma Dewantara ke-XXXVIII ini diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia ...